Library Wars (2013)

Director : Shinsuke Sato 
Writer : Hiro Arikawa (light novel), Akiko Nogi 
Producer : Kazuya Hamana, Tamako Tsujimoto 
Cinematographer : Taro Kawazu 
Pemeran Utama : Junichi Okada sebagai Atsushi Dojo, Nana Eikura sebagai Iku Kasahara, Kei Tanaka sebagai Mikihisa Komaki, Sota Fukushi sebagai Hikaru Tezuka, Chiyaki Kuriyama sebagai Asako Shibasaki, Kazuma Suzuki sebagai Kenji Takeyama, Koji Ishizaka sebagai Iwao Nishina&nbsp, Jun Hashimoto sebagai Ryusuke Kenta, Naomi Nishida sebagai Maki Orikuchi

Sinopsis : 
Di set pada tahun 2019 di Jepang. Untuk menindak kebebasan berekspresi, undang-undang baru disahkan, yang memungkinkan bagi pemerintah untuk menciptakan kekuatan bersenjata untuk menemukan dan menghancurkan objek bahan cetakan. Sementara itu, untuk menentang tindakan keras yang bersifat menindas ini, Pertahanan Perpustakaan pun dibuat. Pertahanan Perpustakaan, yang di pimpin oleh instruktur Atsushi Dojo (diperankan Junichi Okada) dan Iku Kasahara (diperankan Nana Eikura), bekerja untuk melindungi perpustakaan. Sebuah pertempuran sengit terjadi di antara kedua kelompok ini. Lalu apa yang akan terjadi selanjutnya? apakah mereka berhasil melindungi perpustakaan dari kehancuran? 

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts